Rekomendasi Merk Sepatu Pria Murah dengan Kualitas Terbaik

Tanpa sepatu, penampilan rasanya kurang sempurna. Apalagi dalam dunia fashion pria, sepatu khususnya keluaran hk jenis sneakers menjadi fashion item paling wajib untuk menemani aktivitas pria. Sneakers atau biasa juga disebut dengan sepatu kets tersedia dalam berbagai merk sepatu. Tidak selalu mahal, sepatu pria murah juga hadir melengkapi kebutuhan lifestyle pria.

Tips memilih model sepatu yang tepat dan nyaman digunakan

Untuk menemukan model sepatu yang berkualitas serta nyaman dipakai untuk keperluan keseharian, kamu tidak boleh hanya melihat harganya saja. Belum tentu sepatu yang murah atau bahkan yang mahal cocok untukmu. Nah, simak dulu cara memilih model sepatu yang aman dan nyaman digunakan untuk keseharian.

– Pilih sepatu di sore hari. Sebaiknya kamu melakukan pencarian sepatu di sore hari sekitar 16.00-18.00. Ukuran kaki biasanya akan berubah atau mengalami pembesaran di sore hari. Jadi daripada kakimu kesempitan saat memakai sepatu lebih baik ukur kakimu dengan sepatu yang kamu inginkan pada waktu tertentu.

– Jangan pilih sepatu yang ukurannya terlalu pas di kaki. Sebaiknya, pilih sepatu yang berdasarkan jari kaki yang paling panjang. Karena ukuran sepatu yang proporsional biasanya mengikuti bentuk kaki dan jari terpanjang.

– Tentukan jenis sepatu yang diinginkan. Beli sepatu sesuai dengan keinginan dan kebutuhan. Misalnya kamu mencari sepatu sport, bisa coba tanyakan sepatu sneakers yang cocok untuk jenis olahraga yang kamu jalankan. Karena tiap sepatu terutama sneakers memiliki fungsi yang berbeda-beda.

– Coba sepatu langsung di tokonya. Memang sekarang banyak sepatu yang hadir di online store tapi tetap lebih baik untuk memilih sepatu di tokonya langsung. Berbagai merek sepatu pria lokal dan murah kini juga hadir di retail store atau mall.

Rekomendasi merk sepatu pria murah berkualitas

1. Converse

Converse adalah salah satu merk sepatu terkenal. Converse Chuck Taylor All-Stars adalah sepatu sejuta umat. Modelnya togel hongkong yang sederhana terbukti disukai banyak orang, bahkan tidak dari cuma kalangan sneakerhead. Namun kalau kamu bosan dengan Converse Chuck Taylor All-Stars yang terlalu sederhana, silakan coba Converse Jack Purcell.

2. Adidas

Adidas adalah salah satu merk sepatu sport favorit para pria. Adidas Stan Smith bisa dibilang salah satu sneakers legendaris. Desain original model ini lebih dikenal dan digemari, yakni warna putih bersih dengan hijau ala Stan Smith di belakangnya. Adidas merestorasi model lama Stan Smith jadi versi baru yang dilengkapi sol Boost serta Primeknit pada upper-nya.

3. Vans

Sejarah sepatu Vans Checkerboard Slip-On dimulai pada 1977. Saat itu, Steve Van Doren, anaknya Paul Van Doren si pendiri Vans, melihat para skateboarder suka mewarnai bagian sol sepatunya dengan pola hitam-putih. Ia lalu punya ide untuk membuat motif tersebut juga, tetapi bukan di sol melainkan di bagian kanvasnya.